Biaya Perkara

BIAYA  PERKARA PENGADILAN TINGGI TATA USAHA NEGARA MAKASSAR

Biaya Perkara di Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Makassar sesuai Keputusan Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Makassar Nomor : W4-TUN/906a/KU.04.1/VI/2021, tanggal 25 Juni 2021 Tentang Panjar Biaya Gugatan, Biaya Banding, Biaya Kasasi, Biaya Peninjauan Kembali dan Pengelolaannya sebagai berikut :

     1. Panjar Biaya Gugatan Tk.I dan Gugatan Pilkada  : Rp. 805.000,-
     2. Biaya Perkara Banding Konvensional : Rp. 250.000,-
     3. Biaya Kasasi Perkara Pilkada : Rp. 896.000,-
     4. Panjar Biaya Peninjauan Kembali Pilkada : Rp. 3.610.000,-
     5. Panjar Biaya Eksekusi  : Rp. 428.000,-
     6. Biaya Perkara  Banding e-COURT : Rp. 250.000,-
     7. Biaya Kasasi TK. I  : Rp. 966.000,-

untuk Rincian Biaya Perkara silahkan klik link berikut : Download

Read 1068 times

About Author

Hubungi Kami

Telp   : (0411) 452773, Fax. (0411) 452016
Email : pt.makassar@pttun.org
          pttun.makassar@gmail.com

Alamat :

Jl. AP. Pettarani No. 45 Makassar 90231

Senin - Kamis : 08.00 - 16.30 WITA
Jumat : 08.00 - 17.00 WITA
Sabtu dan Minggu : Tutup

qrcode_ikm1.pngqrcode_ipk1.pngqrcode_priostar_1.pngqrcode_pustakadigital.pngqrcode_sidaeng.png

PETA LOKASI KAMI